Halaman

  • Mensos Bersama Rombongan Baru Tiba Di Kampung Basman.
  • Praktek Lapangan.
  • Tebu Rawa Yang Sering Menutup Jalaur Trasportasi Menuju Distrik Senggo.
  • Mensos Melihat Secara Langsung Rumah Pohon.

Jumat, 24 Februari 2012

MOTIFASI

Aktivitas yang kita lakukan tiap hari tak jarang menemui hambatan, hal itu bukan karena kita tidak mampu atau kita tidak bisa, kalau kita lihat sebetulnya banyak diantara kita yang mampu bahkan mahir dalam mengerjakan berbagai macam pekerjaan, tetapi kadang mereka merasa malas untuk memulai pekerjaan itu, hal itu terjadi karena kita tidak bisa menumbuhkan motivasi yang ada dalam diri kita, motivasi sangatlah penting dan mempunyai peranan yang begitu penting. Apalagi motivasi dari orang orang yang sangat kita cintai. Karena dengan adanya motivasi dari orang orang yang kita cintai kita akan lebih bersemangat bergairah yang akhirnya berdampak pada pekerjaan yang kita lakukan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar